BANJARMASIN - Perwakilan Babinsa masing-masing Koramil jajaran Kodim 1007/Banjarmasin hadiri Rapat Lintas Sektor dengan instansi Vertikal Penyedia Layanan Perlindungan Perempuan bertempat di Ruang Rapat Sekretariat Daerah Kota Banjarmasin Jl. RE Martadinata No. 01 Kel. Kertak Baru Ilir Kec. Banjarmasin Tengah Kota Banjarmasin. Selasa (13/06/23).
Turut hadir Plt. Kadis PPPA Kota Banjarmasin Bapak Drs. M.HELFIANNOOR, M.Si., Kanit Intelkam Polsek Banjarmasin Tengah, Kabid Perempuan PPA Kota Banjarmasin, Kabid PKA DPPPA Kota Banjarmasin, Kanit Binmas Polsek Banjarmasin Timur, Kasubnit II Unit PPA Polresta Banjarmasin, Peneliti LPPM Unlam Banjarmasin, sejumlah Anggota LPPM Unlam Banjarmasin, Perwakilan Puspaga Kota Banjarmasin, Perwakilan Satpol PP Kota Banjarmasin, Perwakilan Dinsos Kota Banjarmasin, Kasi Humas Polsek Banjarmasin Barat, Perwakilan Pengadilan Agama Kota Banjarmasin, Satgas PPA Kota Banjarmasin dan Para Kasi Trantib jajaran Pemko Banjarmasin.
Kegiatan yang diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Banjarmasin tersebut dilaksanakan dalam rangka Penguatan Jejaring Antar Lembaga Penyedia Layanan Perlindungan Perempuan dan Anak Kota Banjarmasin.
Pendim