Tindak Lanjuti Perintah Panglima TNI, Kodim 1007/Banjarmasin Gelar Rapat Bahas Capaian Vaksinasi dan pembatasan Kegiatan Masyarakat Jelang Nataru

BANJARMASIN  –  Kodim 1007/Banjarmasin menggelar rapat membahas tentang evaluasi pencapaian vaksinasi covid-19 dan pembatasan kegiatan masyarakat di wilayah Kota Banjarmasin.

Rapat tersebut dipimpin oleh Kasdim 1007/Banjarmasin Letkol Arm Agung Nugroho, S.Sos yang berlangsung di Ruang Data Makodim 1007/Banjarmasin. Kamis, (16/12/2021).

Baca Lainnya :
Vaksinasi Mobile Kodim 1007/Banjarmasin Warga Diberi 1Kg Gula Pasir

Kasdim 1007/Banjarmasin Letkol Arm Agung Nugroho, S.Sos. dalam rapat tersebut memaparkan bahwa jelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 agar kita bersama-sama kembalikan lagi fungsi satuan penanganan covid-19, menerapkan protokol kesehatan dengan pendekatan kepada masyarakat, sosialisasi peniadaan mudik selama Nataru kepada warga, melaksanakan pengawasan protocol kesehatan di tempat- tempat ibadah, dan oprasionalisasikan posko PPKM tingkat Kelurahan/Desa.

Rapat tersebut di Ikuti seluruh Kapolsek dan Camat seKota Banjarmasin serta para Danramil dan Perwira Staf jajaran Kodim 1007/Banjarmasin.
(Pendim 1007/Banjarmasin)

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Services